Belajar AngularJS bagi Pemula - Hallo sahabat Dev-Create, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Belajar AngularJS bagi Pemula, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel AngularJS, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Belajar AngularJS bagi Pemula
link : Belajar AngularJS bagi Pemula

Baca juga


Belajar AngularJS bagi Pemula



Apa itu AngularJS ?

AngularJS merupakan kerangka aplikasi web yang bersifat Open Source, dan juga merupakan Frameword yang strucktural dalam pembuatan web dinamis, yang mempermudahkan anda dalam mengekspresikan komponen aplikasi anda secara jelas dan ringkas.

AngularJS adalah Front-end Framework untuk javascript yang di kembangkan oleh google dengan fitur-fitur powerful dari AngularJS dan lebih singkat dalam development aplikasi Anda.

Fitur - fitur AngularJS
Dibawah ini adalah beberapa fitur yang terdapat pada AngularJS yang bisa kalian pahami :

  1. Membangun Framework berbasis Javascript untuk membuat Rich Internet Application (RIA)
  2. Pengembangan aplikasi dalam bentuk MVC (Model View Controller)
  3. Bersifatnya Open Source yang bisa di kembangkan sesuai keinginan kita.
  4. Data binding yaitu mensincronisasi data secara otomatis dalam komponen Model dan View
  5. Scope / Lingkup merupakan object yang bergerak dalam Model, Fitur ini bekerja sebagai penghubung antara Controller dan View
  6. Services / Layanan AngularJS datang dengan beberapa built-in services misalnya $http untuk membuat XMLHttpRequests. Ini adalah objek tunggal yang dipakai hanya sekali diapp.
  7. Filter merupakan pilihan sub set dari item dari array dan mengembalikan array baru.
  8. Directives / Arahan merupakan tanda-tanda pada elemen DOM (seperti elemen, atribut, css, dan lain - lain). Ini dapat digunakan untuk membuat kustom tag HTML yang berfungsi sebagai widget baru, kustom. AngularJS memiliki built-in arahan (ngBind, ngModel…).
  9. Templates merupakan View yang diberikan dengan informasi dari controller dan model. 
  10. Routing merupakan konsep View switching.
  11. Deep Linking yang menungkinkan untuk  menghubungkan Anda dalam menyandikan keadaan aplikasi dalam URL sehingga dapat bookmarked.
  12. Dependency Injection yang memiliki built-in ketergantungan injeksi sub sistem yang membantu pengembang dalam membuat aplikasi lebih mudah, memahami, dan menguji.

Example : 



<!DOCTYPE html>




<html>
<script src="https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/angularjs/1.6.9/angular.min.js"></script>
<body>

<div ng-app="">
<p>Input something in the input box:</p>
<p>Name : <input type="text" ng-model="name" placeholder="Enter name here"></p>
<h1>Hello {{name}}</h1>

</div>

</body>
</html>


Demikianlah Artikel Belajar AngularJS bagi Pemula

Sekianlah artikel Belajar AngularJS bagi Pemula kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Belajar AngularJS bagi Pemula dengan alamat link https://dev-create.blogspot.com/2019/08/belajar-angularjs-bagi-pemula.html