Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C - Hallo sahabat Dev-Create, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel bahasa C, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C
link : Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C

Baca juga


Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C

 


Kali ini saya akan berbagi pengetahuan tentang bahasa programan C/C++ , ya barangkali anda sudah pasti tau tentang bahasa programan sangat di pentingkan , di sini saya menggunakan bahasa C , tapi bahasa C tidak lebih dan tidak kurang sama seperti hal nya dengan bahasa C++. saya akan berbagi ilmu cara menampilkan bilangan biner dari sebuah karakter , dengan bahasa C dalam program Dev C++. di sini terdapat coding yang sudah saya buat dan terdapat bentuk gambar , agar dapat memperjelas pemahaman anda . 
sedikit penjelasan dari saya , semoga bermanfaat bagi kita semua .

#unsigned 
  mendeklarasikan char tidak bertanda, untuk nilai positif. Rentang nilai mulai 0 sampai 255.
 
#struct & union 
Digunakan untuk mendeklarasikan sekelompok data yang memiliki tipe yang berlainan. 
- struct   : elemennya ada dilokasi memori yang berbeda.
- union : elemennya ada dilokasi memori yang sama. 

Coding dalam bahasa C

/*Muhammad Rizky Fauzi (Teknik Informatika)*/
#include <stdio.h>
#include <stdlib.h>

main() 
{
printf("\t----------------------------------------------------\n");
printf("\t>>MENAMPILKAN BILANGAN BINNER DARI SEBUAH KARAKTER<<\n");
printf("\t----------------------------------------------------\n");
struct info_byte      /*defenisi tipe bitfield*/
{
unsigned bit0:1;  /*bit ke 0*/
unsigned bit1:1;  /*bit ke 1*/
unsigned bit2:1;  /*bit ke 2*/
unsigned bit3:1;  /*bit ke 3*/
unsigned bit4:1;  /*bit ke 4*/
unsigned bit5:1;  /*bit ke 5*/
unsigned bit6:1;  /*bit ke 6*/
unsigned bit7:1;  /*bit ke 7*/
};
/*deklarasi variabel union dan elemen bitfield*/
union
{
unsigned char karakter;
struct info_byte byte;
}
ascii;
printf("\n\t- Masukkan satu karakter menggunakan huruf kapital:");  /*pemasukkan -               karakter tidak menggunakan space*/
scanf("%c",&ascii.karakter);   
printf("\n\t- Kode ASCII dari karakter %c adalah :%d\n",ascii.karakter, ascii.karakter); 
printf("\n\t- Bentuk biner dari nilai %d adalah :",ascii.karakter);
printf("%d%d%d%d%d%d%d%d\n",ascii.byte.bit7,ascii.byte.bit6,
ascii.byte.bit5,ascii.byte.bit4,ascii.byte.bit3,
ascii.byte.bit2,ascii.byte.bit1,ascii.byte.bit0);
getch();
system("pause");
return 0;
}

Coding dalam bentuk gambar di Dev C++



Hasil running


sekian dan terima kasih


Demikianlah Artikel Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C

Sekianlah artikel Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Coding Menampilkan Bilangan Biner Dari Sabuah Karakter Dengan Bahasa C dengan alamat link https://dev-create.blogspot.com/2023/09/coding-menampilkan-bilangan-biner-dari_17.html